Jumat, 05 Februari 2016

CANDI PRAMBANAN

CANDI PRAMBANAN

 Ditulis oleh: Arista Kumalasari,
                   Aura Prabandari,
                   Oktavia Pramesti, dan
                   Tyas Dwi Setyawati.

     
       Candi Prambanan merupakan peninggalan Dinasti Sanjaya dan merupakan candi Hindu terbesar di Yogyakarta. Candi Prambanan dibangun pada abad ke-10, pada masa pemerintahan Rakai Pikatan dan Rakai Balitung yang menunjukkan kejayaan Hindu di tanah Jawa. Candi Prambanan terletak 17 km dari Yogyakarta menuju Solo

     Candi Prambanan banyak dikunjungi wisatawan karena keindahan, ke khasannya, dan masih kentalnya tradisi yang masih dijalani. Candi Prambanan memiliki tiga bangunan utama sebelah utara yang melambangkan Trimurti yang berarti tiga dewa, yaitu:
                    Candi Syiwa ( dewa penghancur),
                    Candi Brahma ( dewa penjaga), dan
                    Candi Wisnu ( dewa pencipta).
                   
Candi Prambanan bisa ditempuh menggunakan kendaraan pribadi dan bus TransJogja dengan jalur 1A dan 1B. Di sekitar Candi Prambanan terdapat kereta mini yang bisa digunakan untuk berkeliling di sekitar Candi Prambanan. Biaya tiket masuk Candi Prambanan Rp.30.000,00 dan $18 untuk wisatawan asing.


   Relief Candi Prambanan menceritakan kisah Ramayana yang dibaca dari kanan ke kiri ( searah jarum jam).


BERIKUT FOTO RELIEF CANDI PRAMBANAN:






  
 





 Kalian pasti tau kalau Candi itu adalah tempat peyimpanan abu para raja terdahulu yang telah meninggal. Maka dari itu disini kami menampilkan makam para raja tersebut.











  













 





 

1 komentar:

  1. Saya menyukai post tentang Candi Prambanan ini. Bukan hanya membahas tentang tempat wisata saja, tapi didalamnya juga ada tentang pendidikan. Ayoo kawan-kawan kita kunjungi blog ini.
    Saya juga anggota dari blog ini. Blog ini akan memberikan yang terbaiikk...
    By: Tyas.

    BalasHapus